Sunday, June 10, 2012

Pengajian Ust Zaky 29 Januari 2012

Yakinlah dengan sifat Tuhan
Sujud bertahun-tahun tapi tidak mengenal tuhan
Tingkatannya itu  kenal, akrab, lalu menjadi sahabat. Syarat untuk menjadi shaabat itu >>sering curhat
Istilah “hamba Allah” itu saja sudah agung karena seorang “hamba” tidak mungkin mengkhianati Tuannya (Tuhannya)
Mengingat Tuhan itu akan Tenang kalian berdzikir itu bukan mengingat! Tapi itu hanya mengucap!
Kalian bisa percaya ada orang yang maen PS dari abis maghrib ampe subuh nonstop! Dan itu nyata ADA. Dan kalian begitu terheran-heran dengan sahabat yang bisa membaca alqur’an nonstop dari magrib sampai subuh nonstop. Atau seorang shaabat yang sujud dan tidak bangkit2 dari isya’ awal sampai subuh. Persoalannya SAMA yaitu sedang melakukan hala yang DISUKAI.
Kita sering meminta Tuhan seperti keinginan kita,,,,Tapi kita gak mau melakuakan keinginan Tuhan seperti perintah Nya.????
Setan itu bukan untuk dibenci. Tetapi dijauhi atau dimusihi.
Seperti kisah Solahudin Al Ayubi saat perang, dia perang dengan lawannya kaum Kafir. Tapi saat istirahat, dia datang menyelinap ke tenda musuh untuk mengobati pasukan lawan yang terluka. Ini adalah cara memusuhi dengan profesional jadi tidak BENCI. Kadang Malah Setan Sendiri sudah bosan menggoda manusia hanya saja kita saja yang terus mendekat
Mendengar nama Allah taoi masih terbayang wujudnya, berarti tauhid kita belum baik atau bahasa kasarnya rusak.
Soal #kalau seandainya ada seseorang awam yang seperti kita sangat ahli ibadah, lalau suatu hari dia bersama teman2nya ingin shalat di tempat yang  kecil dan gak ada tempat lain. Ia sholat dan mengaji dalam waktu yang cukup panjang tanpa berfikir ada orang yang butuh  tempat itu un sholat . bagaiaan seharusnya? #alfiah
#kita harus punya skla prioritas. Mementingkan akhirat tapi merusak kemaslahatan umat ya sama saja. Seharusnya dia tau mana yang prioritas mana yang nggak. Apalagi dalam keadaan darurat.
Jalan kita mengenal Allah :
  1. Syari’at setara dengn tingkatan fiqh – paham perintah Allah dan larangan2nya
  2. Tarikat
  3. Hakikat
  4. Ma’rifat
# Sholat dengan melakukan semua rukun tapi memikirkan perkara jorok itu sah atau tidak? Jawabannya sah dalam tingkat SYARIAT. Tapi orang-orang tarikat menganggapnya tidak sah.
Konsep hidup ini hanya SABAR DAN SYUKUR
bIsa sabar karena bersyukur
Gak bisa bersyukur karena harus sabar.
Pilih mana Kaya tapi bersyukur atau miskin tapi bersabar? #Kaya yang bersyukur kan? Tapi itu susah menjaganya.

 TUHAN MAHA ADIL
Saat kita dilempar batu, yang kita salahkan batunya atau orangnya?
#orangnyaaaa...
Ya, seringkali kita menyalahkan orangnya. Tapi mari kita merenung, siapa yang membuat orang itu melempar batu ke kita? Apa kita akan menyalahkan Tuhan dalam kasus ini? Intinya TUHAN ITU MAHA ADIL. Dibalik segala cobaanny ake kita pasti ada maksud dan hikmah dibaliknya.
Jadi jangan pernah memikirkan dendam, atau ingin membalas kejahatan orang lain. Percaya saja, kalo suatu saat dia pasti dapet, bukan dari kita tapi dari Tuhan.
Orang yang yakin akan TUHANNya tidak pernah galau, dan gelisah menerima cobaan atau kejahatan dari orang lain. Karena dia yaakin yang menggerakkan orang itu berbuat ahat ke kita siapa? Masa kita akan menyalahkan Tuhan?

#Saat kita di tinggalkan pasangan kita, atau diselingkuhi pasangan kita! Tidak usah menangis tersedu sedu dan galau. Cukup bersyukur, Alhamdullilah Allah, membuka aib dia sebelum menjadi suiamiku, Alhamdulillah dia selingkuh sebelum menikah denganku. !!! Bayangin kita udah punya anak trus suami kita baru selingkuh pilih yang mana?
#Saat kita kehilangan barang atau seseorang yang kita cintai. Motor ilang aja udah stres, apalagi kalau tangan yang ilang?
Ocha said>> toh semua di dunia ini bukan milik kita kan? Jadi saat ada yang ilang barang/sesuatu punya kita, yah yakini aja, nar semuanya juga bakan di ambil

0 komentar:

Post a Comment

thailand 2013

thailand 2013
phi phi and james bond island